Ilmu Dunia dan Akhirat Blog's. Mencari, Memahami dan Menyimpulkan. Ilmu Dunia dan Akhirat.

Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita



Ilmu Dunia dan Akhirat- Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita , anda sedang PDKT dengan wanita? Pria memang harus seperti itu, PDKT dahulu ke wanita. Laki-laki mencari, dan wanita menunggu. Kata yang sudah tak asing lagi di telinga kita bahwa laki-laki yang menembak, PDKT dahulu, abis itu wanita yang akan menilai kita, apakah kita pantas untuk dirinya atau tidak.

Kesempatan kali ini Ilmu Dunia dan Akhirat akan memberikan KesalahanSaat PDKT dengan Wanita yang sering kali di lakukan oleh para lelaki yang mencari seorang wanita untuk jenjang lebih serius. Ingat! Saran saya untuk yang lebih serius seperti pernikahan. Bukan buat pacaran yang konotasinya sering bercandaan alias cinta monyet. Oke? Paham kan? Jadi buat yang ke pernikahan. Bukan pacaran,

Baiklah, mari kita simak Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita :

 
1 Jangan Terlalu Berharap

Jangan terlalu berharap saat kamu PDKT sama wanita. Jangan terlalu optimis bahwa kamu akan di terima sebagai pasangannya. Optimis boleh saja, tapi tetep realistis. Jadi dengan begitu, akan tetap jadi diri sendiri.dan saaat si DOI berbicara dengan pria lain. Anda jangan cemburu. Ingat! Dia masih bukan siapa siapa kamu, jangan terlalu mengekang dia, jangan seolah olah kamu jadi pacar dia.

2 Jangan Merendahkan Diri Sendiri dalam PDKT dengan Wanita

Anda semua memiliki harga dirikan? Jaga itu! Karena kalau tidak, mungkin wanita akan meremehkannya. Jangan terlalu menggap diri kita remeh di orang lain. Tunjukkan kelebihan kita, dan tutupi kekurangan kita. Apakah wanita menyukai pria yang suka dan terlalu merendahkan dirinya? Jangan berlebih lebihan gan! Enggak baik!! Jangan berkata tentang diri kita di depan dia kecuali kalau dia bertanya. Oke?

3 Jangan Minder saat PDKT dengan Wanita

Jangan Minder saat PDKT. Percaya Diri aja gan! Dengan percaya diri, akan membuat kita tenang saat dekat dengan doi. Dengan begitu, pikiran kita akan jernih dalam berbincang bincang dengan wanita. Apakah agan mau bicara dengan Doi dalam kondisi gugup? Pastinya tidak bukan?? Dengan rasa percaya diri, wanita sudah memberi Nilai Positif kepada kita. Tapi ingat! Percaya Dirinya ada batasannya. Kita sudah dewasa bukan? Dewasanya kita bukan hanya fisik, psikologi juga pastinya


Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita , walaupun 3 apa masih kurang?? Tambahin sendiri donk kalau kurang. 3 ini saja sudah lumayan looh. Karena menurut sumber saya di Kaskus, 3 Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita  ini saja sudah lumayan susah untuk di benerin. Anda perbaiki dulu ketiga hal ini, mungkin dengan begini, hal lain akan menyusul untuk di perbaiki.


Pendekatan kepada wanita juga harus tau batas diri dan sesuai dengan agama masing-masing. Masih punya agama bukan? Gunakan itu sebagai filter. Sekian dulu informasi mengenai Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita.

Sebagai pelengkapnya, tentu saja ada baiknya kita membaca mengenai 7 Kebiasan Pria saat Nge-Kost dan Perbedaan Cowo dan Cewe Saat Memesan Makanan
Tag : REMAJA
0 Komentar untuk "Kesalahan Saat PDKT dengan Wanita"

Komentarlah Dengan Baik dan Benar. Jangan ada SPAM dan beri kritik saran kepada blog ILMU DUNIA DAN AKHIRAT.

Mengingat Semakin Banyak Komentar SPAM maka setiap komentar akan di seleksi. :)

"Barangsiapa beriman kepada Allah dan hari akhir hendaklah berbicara yang baik-baik atau diam." (HR. Bukhari)

>TERIMA KASIH<

ILMU DUNIA DAN AKHIRAT. Powered by Blogger.
Back To Top